Visi , Misi & Tujuan
VISI
Menjadi perguruan tinggi yang unggul di bidang IPTEK di tingkat nasional maupun internasional pada tahun 2030.
MISI
1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran dengan mengedepankan kualitas dan moralitas yang tinggi.
2. Mengembangkan dan memanfaatkan IPTEK melalui penyelenggaraan dan pengabdian kepada masyarakat.
3. Menggalang kerjasama dalam bidang IPTEK secara nasional dan internasional.
Tujuan
1. Menghasilkan lulusan yang kompeten dan berakhlak mulia.
2. Mengembangkan program pendidikan sesuai dengan kebutuhan masyarakat.
3. Menghasilkan produk IPTEK yang berkualitas.
4. Menerapkan produk IPTEK untuk kepentingan kesejahteraan masyarakat.
5. Meningkatkan mutu pendidikan, penelitian dan pengabdian pada masyarakat melalui kerjasama dengan stakeholder baik nasional maupun internasional.